Pengerjaan tune up harus berurutan, Tujuannya agar tidak terjadi pengulangan pekerjaan karena servis komponen tertentu berpengaruh terhadap komponen lain.
Urutan-urutannya adalah sebagai berikut Hehehe....:
1. Saringan udara ( air filter)
Saringan udara terlebih dahulu harus diservis dibandingkan dengan komponen yang lain, karena saringan udara merupakan komponen mesin yang sangat berpengaruh terhadap komponen lain yang jika diservis belakangan
2. Platina
platina perlu disetel dulu sebelum menyetel saat pengapian
3. Kabel Busi
setelah menyetel platina, tutup distributor tidak perlu segera dipasang. periksa kondisi tutup distributor beserta kabel-kabelnya.
4. Tutup Distributor
5. Accu
cek tinggi air accu, bersihkan kutub-kutub accu dari jamur dan karat, tidak lupa berat jenis air accu dan kondisi tegangannya
6. Busi
Pada tahap ini sebaikkan sekaligus mengecek tekanan kompresi